Pendaftaran Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah 2020
Mataram, Universitas Mataram – Pemerintah akan terus menjamin pemerataan akses pendidikan tinggi melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah sekaligus mendukung program Merdeka Belajar yang dicanangkan pemerintah.
Melalui Program Indonesia Pintar, Pemerintah Indonesia mengeluarkan KIP Kuliah sebagai salah satu bentuk bantuan pendidikan yang akan diberikan kepada lulusan SMA/SMK dari keluarga kurang mampu agar dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi atau akademi.
KIP Kuliah dapat dimanfaatkan oleh lulusan SMA dan SMK atau sederajat di seluruh Indonesia, untuk dapat menempuh pendidikan tinggi agar dapat berkontribusi bagi pembangunan bangsa.
Bagaimana cara daftar KIP kuliah itu ?
Yuk simak caranya melalui Pendoman KIP dibawah ini !
Download Pendoman KIP :