fkip unram

  • 4 Oktober 2024

    Mataram, Universitas Mataram – Pada tanggal 2-3 Oktober 2024, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Mataram (Unram) menyelenggarakan kegiatan Joint Conference internasional di Hotel Aruna Senggigi, Lombok. Acara ini merupakan gabungan antara Annual International Conference FKIP Unram, The 6th International Conference on Education and Social Sciences (ICESS), dan The 15th Annual International Symposium of Foreign Language Learning (AISOFOLL), yang bekerja sama dengan SEAMEO Regional Center for Quality Improvement of Teachers and Education Personnel (QITEP) in Language (SEAQIL). Joint conference ini dihadiri oleh lebih dari 150 peserta yang berasal dari 13 negara, yaitu Brunei Darussalam, Kamboja, Tiongkok, India, Indonesia, Laos, Malaysia, […]

  • 7 Agustus 2024

    Mataram, Universitas Mataram – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Mataram (FKIP Unram) kembali melaksanakan Asesmen Lapangan Akreditasi, kali ini untuk Program Studi S1 Pendidikan Kimia yang berlangsung selama dua hari dari tanggal 5-6 Agustus 2024 bertempat di Ruang Sidang Senat, FKIP Unram. Rektor Unram, Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D. dalam sambutannya menyampaikan harapan agar proses asesmen ini dapat memberikan hasil yang maksimal dan membawa Program Studi S1 Pendidikan Kimia menuju akreditasi unggul. ”Asesmen ini adalah kesempatan bagi kita untuk menunjukkan komitmen Unram dalam menjaga dan meningkatkan mutu pendidikan. Saya berharap Program Studi Pendidikan Kimia dapat meraih akreditasi unggul guna […]

  • 29 November 2023

    Mataram, Universitas Mataram – Wakil Rektor Bidang Akademik, Prof. Dr. Sitti Hilyana, M.Si membuka kegiatan Workshop finalisasi hasil simulasi dan review LED (Lembar Evaluasi Diri) & DKPS (Data Kuantitatif Program Studi) akreditasi LAMDIK Program Studi di lingkungan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Mataram (Unram) dalam mempersiapkan dan mengambil langkah dalam percepatan akreditasi, bertempat di Grand Legi Hotel pada hari Selasa (28/11). Prof. Nana mengatakan bahwa FKIP Unram merupakan fakultas yang mempunyai chemistry yang sangat kuat. Salah satu progress Unram yang luar biasa yang di dampingi oleh UP Akreditasi, yaitu pada tahun 2022 terdapat 3 prodi yang masih unggul. Pada […]

  • 10 November 2023

    Mataram, Universitas Mataram – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Mataram (FKIP Unram) bekerja sama dengan Universiti Kebangsaan Malaysia dan Central Bicol State University of Agriculture Filipina sebagai co-host mengadakan konferensi internasional the 5th ACcESS 2023 (Annual Conference on Education and Social Sciences) pada tanggal 2-3 November 2023 di Hotel Aruna, Senggigi, Lombok Barat, NTB dengan mengangkat tema “Sustainability in the Digital Age: Aligning Social Sciences and Education for an Evolving Technological Landscape”. Kegiatan ini diadakan secara hybrid dengan memadukan presentasi secara onsite atau offline dan online untuk mengakomodir kebutuhan peserta konferensi yang tersebar di berbagai negara. Tujuan diadakannya konferensi ini […]