Lantik Pejabat Fungsional

  • 10 Februari 2025

    Mataram, Universitas Mataram — Jumat, 07 Februari 2025, Universitas Mataram (Unram) menggelar acara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan fungsional Pranata Laboratorium Pendidikan Ahli Pertama. Acara ini berlangsung di ruang sidang utama Rektorat Unram dan dihadiri oleh Kepala Biro Bidang Keuangan dan Umum, Ketua tim kepegawaian, para pejabat yang akan dilantik, serta para tamu undangan. Acara ini melantik dua orang pejabat yang mengemban amanah baru sebagai Pranata Laboratorium Pendidikan Ahli Pertama Unram, di antaranya yaitu Nu’man Mansur, S.T., dan M. Tohri, S.T. Dalam sambutannya, Kepala Biro Bidang Keuangan dan Umum Unram, H. Aman, S.P., M.M., menekankan pentingnya peran Pranata Laboratorium Pendidikan dalam […]