mandiri
Mataram, Universitas Mataram – Budi Hartawan calon mahasiswa Universitas Mataram (Unram) yang juga seorang Tuna Netra, lulusan SMAN 6 Mataram mengikuti tes Ujian berbasis Komputer (UTBK) Mandiri di Laboratorium Komputer Unit Penunjang Akademik Pusat Informasi Teknologi dan Komputer Unram (UPA Pustik) pada Minggu (14/7). Pria kelahiran Buwuh itu memilih Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Program Studi Ilmu Komunikasi pada seleksi Jalur Mandiri Unram. Ia mengaku memilih Prodi Bahasa dan Sastra Indonesia karena linier dengan minat semasa SMA, sedangkan pilihan Ilmu Komunikasi agar ia dapat memperlancar komunikasi. “Kalau pilihan Bahasa dan Sastra Indonesia karena minatnya dari SMA […]
Mataram, Universitas Mataram – Pelaksanaan ujian seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) jalur Mandiri Universitas Mataram (Unram) masih berlangsung dari tanggal 8 hingga 14 Juli 2024. Ujian yang diikuti oleh ribuan peserta ini berlangsung di tujuh lokasi di kampus Unram. Di tengah antusiasme dan ketegangan menjelang ujian, pada hari Sabtu (13/7) beberapa peserta berbagi cerita persiapan dan harapan mereka. Ahmad Fadli Kurniawan, peserta dari Pagesangan Timur, memilih jurusan Teknik Informatika dan Teknik Elektro di Unram. “Menurut saya Unram lebih bagus,” ujar Fadli. Sebagai alumni STM dengan jurusan kelistrikan, Fadli merasa cocok melanjutkan di bidang teknik. Persiapannya sebelum tes melibatkan banyak […]
Mataram, Universitas Mataram – Terlihat semangat sejumlah orang tua turut serta menemani dan menunggu putra-putrinya dalam pelaksanaan Tes Pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Nasional Jalur Mandiri gelombang I hari ke-4 Universitas Mataram (Unram) pada Kamis (11/7) . Bapak Muhammad Aditia, selaku orang tua dari peserta yang mengikuti Tes Pelaksanaan UTBK Seleksi Nasional Jalur Mandiri gelombang I mengungkapkan bahwa ia datang jauh-jauh dari Pulau Sumbawa untuk mengantarkan putrinya untuk mengikuti tes jalur mandiri. “Saya datang jauh-jauh dari Sumbawa, berangkat dari tanggal 9 dan menginap di rumah teman sejawat. Saya datang bertiga dengan putri saya yang sedang tes dan putra saya yang […]
Mataram, Universitas Mataram – Hasil seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Jalur Mandiri Gelombang I telah diumumkan pada Senin (24/7) lalu dan Unram mencatat sejumlah 2.013 calon mahasiswa baru yang lulus. Unram telah membuka pendaftaran PMB jalur seleksi Mandiri Gelombang II pada tanggal 25-27 Juli 2023 melalui laman https://mandiri.pmb.unram.ac.id. Pembukaan jalur Mandiri gelombang II ini diperuntukkan bagi peserta pendaftar jalur Mandiri gelombang I yang dinyatakan tidak lulus seleksi. “Unram tidak memungut biaya apapun di pendaftaran gelombang kedua ini, peserta bebas biaya pendaftaran,” ujar Rektor Unram, Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D. Adapun persyaratan pendaftaran jalur Mandiri di antaranya, pendaftar telah mengikuti […]
Disampaikan kepada Peserta Pendaftar PMB Jalur Seleksi Mandiri Universitas Mataram Tahun 2023 yang dinyatakan tidak lulus seleksi, diberi kesempatan untuk mendaftar kembali pada Program Studi yang ditawarkan (Gelombang II) sebagai berikut : Persyaratan Pendaftar telah mengikuti ujian CBT Jalur Seleksi Mandiri di Gelombang I Pendaftar merupakan peserta yang tidak lulus di Gelombang I Pendaftar boleh memilih maksimal 3 (tiga) prodi. Pendaftar gelombang II, tidak dibebankan biaya pendaftaran. Tata Cara Pendaftaran Mendaftarkan diri pada tanggal 25 – 27 Juli 2023 (pendaftar tidak dipungut biaya pendaftaran) di laman pendaftaran https://mandiri.pmb.unram.ac.id. Pendaftaran ditutup pada tanggal 27 Juli 2023 pukul 16.00 Wita. Pendaftar login […]
Mataram, Universitas Mataram – Rektor Universitas Mataram (Unram) telah meresmikan Kantor Bank Mandiri Kantor Cabang Pembantu (KCP) Universitas Mataram (Unram) sebagai smart branch untuk memudahkan transaksi para mahasiswa dan seluruh civitas perguruan tinggi di Nusa Tenggara Barat. Peresmian tersebut berlangsung pada Selasa pagi (27/12) di halaman depan KCP Unram. Rektor Unram, Prof. Bambang Hari Kusumo, M.Agr,St., Ph.D menyambut gembira adanya Smart Branch KCP Unram tersebut. Prof. Bambang menyebutkan bahwa hal besar ini berawal dari perbincangan kecil yang ingin menghadirkan fasilitas canggih di tengah Universitas Mataram. Tentu yang dapat memudahkan mahasiswa, para dosen, pegawai bahkan masyarakat yang berada di sekitar Universitas Mataram. […]
Mataram, Universitas Mataram – Salah satu peserta penyandang disabilitas asal Embung Kandong, Kecamatan Terara, Kabupaten Lombok Timur, Syukur Ilham mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer-Mandiri (UTBK-Mandiri) di Universitas Mataram (Unram), Jum’at (15/7). UTBK-Mandiri yang berlangsung pada tanggal 7 Juli – 16 Juli 2022 lalu, dilaksanakan di 7 lokasi, yaitu UPT Pustik, UPT Perpustakaan, Fakultas Kedokteran, Fakultas Teknik, Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, serta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Dari 7.994 peserta UTBK-Mandiri, Syukur Ilham salah satu peserta penyandang disabilitas mengikuti ujian dengan perlengkapan ujian khusus di gedung UPT Perpustakaan Unram. Ilham sebelumnya juga mengikuti UTBK-SBMPTN di Unram namun belum berhasil. Ia […]
Mataram, Universitas Mataram – Pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer – Mandiri (UTBK Mandiri) Universitas Mataram (Unram) telah dilaksanakan sejak tanggal 7 juli kemarin dan akan berakhir tanggal 16 Juli 2022. UTBK Mandiri Unram 2022 diikuti oleh 7.994 peserta, dan dilaksanakan di 7 lokasi di Universitas Mataram. Wakil Rektor Bidang Akademik, Agusdin S.E., MBA., DBA. pada saat sosialisasi Penanggung Jawab Lokasi (PJL) dan Wakil Penanggung Jawab Lokasi (WPJL) PMB Mandiri yang digelar Kamis, (06/07), menjelaskan jika PMB jalur Mandiri tahun ini ada kebijakan baru, dimana berbeda pada tahun sebelumnya jalur Mandiri dibagi menjadi 1 jalur saja, mulai tahun ini Unram telah membuka […]
Mataram, Universitas Mataram – Universitas Mataram (Unram) akan menggelar Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) jalur Mandiri Unram Tahun 2022 pada tanggal 7 Juli 2022 – 16 Juli 202 mendatang. Pelaksanaan ujian akan dijeda pada hari Sabtu dan Minggu untuk memperingati hari raya Idul Adha bagi umat Muslim. “Pelaksanaan UTBK Mandiri Universitas Mataram ini tidak jauh berbeda dengan pelaksanaan UTBK-SBMPTN seperti yang sudah kita laksanakan beberapa waktu lalu. Saya yakin sebagian besar Bapak dan Ibu semua sudah pernah terlibat dalam pelaksanaan UTBK-SBMPTN tahun lalu. Sehingga tidak banyak kesulitan, cuma ada beberapa hal yang perlu kekhususan-kekhususan tertentu yang akan dijelaskan oleh tim teknis […]
Mataram, Universitas Mataram – Pengumuman hasil Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK)-Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) telah diumumkan pada Kamis, 23 Juni 2022 lalu. Sejumlah 3.525 peserta dinyatakan diterima sebagai Calon Mahasiswa Baru Universitas Mataram (Unram) Jalur SBMPTN Tahun 2022. Bagi calon mahasiswa yang dinyatakan tidak lulus, masih bisa mendaftar di jalur mandiri Unram yang dibuka pada 16 Juni sampai dengan 27 Juni 2022. Dwi Siswanto Koordinator Akademik Unram menjelaskan bahwa pendaftar jalur mandiri untuk program studi jenjang S1, Diploma III dan Vokasi diperuntukkan bagi lulusan SMA/MA/SMK/Paket C tahun 2020, 2021 atau 2022. Untuk batas usia paling tinggi Paket C […]
Mataram, Universitas Mataram – Pelaksanaan Ujian Tertulis Berbasis Komputer (UTBK) sekaligus jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) Universitas Mataram (Unram) Tahun 2021 berakhir lancar. Hal ini sebagaimana yang dikatakan oleh Wakil Rektor Bidang Akademik Universitas Mataram (WR I Unram) Agusdin, SE., MBA., DBA kepada Humas Unram saat ditemui di ruang kerjanya di Gedung Rektorat Unram, Kamis (6/5) siang kemarin. “Lancar, lebih bagus malah tahun ini (dibanding tahun sebelumnya, red.),” ujarnya. Selain itu, WR I Unram juga mengatakan, bahwa tes Mandiri Unram akan digelar bulan Juli mendatang. “Awal Juli, tapi pendaftarannya sudah dimulai kira-kira seminggu sebelum pengumuman (UTBK, red.),” tutur […]