pelantikan
Mataram, Universitas Mataram – Rektor Universitas Mataram (Unram) melantik dan mengambil sumpah jabatan Wakil Rektor Bidang Akademik, Wakil Rektor Bidang Umum dan Keuangan, Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni, Wakil Rektor Bidang Perencanaan, Kerjasama dan Sistem Informasi, Direktur Rumah Sakit Universitas Mataram (RS Unram), Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Dekan Fakultas Hukum, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Dekan Fakultas Peternakan, serta Dekan Fakultas Pertanian. Diselenggarakan di Ruang Sidang Senat, Rektorat Unram pada Rabu sore (21/12). Adapun pejabat baru wakil rektor, dan direktur RS Unram periode 2022-2026, yakni Dr. Sitti Hilyana sebagai wakil rektor bidang akademik; Dr. Sukardi, M.Pd. selaku wakil […]
Mataram, Universitas Mataram – Rektor Universitas Mataram (Unram) melantik dan mengambil sumpah jabatan Dr. Ir. Sukartono, M.Agr. sebagai Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Mataram (LPPM Unram) periode antar waktu tahun 2021 – 2025. Pejabat baru tersebut dilantik pada Jum’at (9/12) di Ruang Sidang Senat Rektorat Unram. Rektor Unram, Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D. dalam sambutannya memaparkan tantangan-tantangan untuk LPPM pada periode tahun selanjutnya, khususnya di tahun 2023-2024. Dikatakan pada tahun tersebut LPPM menjadi tulang punggung Unram terutama dalam pencapaian Indikator Kinerja Utama (IKU) 5 yang terkait dengan penelitian dan pengabdian. “Saat ini IKU 5 sudah melampaui […]
Mataram, Universitas Mataram – Pelantikan pejabat dengan jabatan fungsional tertentu yakni Nutrisionis pada lingkungan Rumah Sakit Pendidikan Universitas Mataram telah terlaksana di ruang Sidang Utama Rektorat pada Jum’at, 07 Oktober 2022. Rektor Universitas Mataram, Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D melantik saudari Neny Hariani, A.Md, Gz sebagai fungsional nutrisionis. Hal ini berdasarkan Keputusan Menteri Pendidikan Kebudayaan, Riset dan Teknologi Tentang Pengangkatan Dalam Jabatan Fungsional Nutrisionis. Mewakili Rektor Unram, Wakil Rektor bidang Umum dan Keuangan memberikan sambutan dalam kegiatan tersebut. Beliau menyampaikan bahwa nutrisionis sangat erat kaitannya dengan pengontrolan makanan dan gizi pasien rumah sakit. Terkait dengan hal tersebut Prof. Kurniawan […]
Mataram, Universitas Mataram – Rektor Universitas Mataram (Unram), Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D. melantik 2 orang pejabat baru sebagai Ketua dan Sekretaris Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pendidikan (LPMPP) Unram periode antarwaktu 2019-2023 di Ruang Sidang Senat, Rektorat Unram pada Jumat (30/9). Didampingi oleh rohaniwan, Prof. Dr. Nasmi Herlina Sari, S.T., M.T. dilantik sebagai Ketua LPMPP Unram dan Dr. Aliefman Hakim, S.Si., M.Si. dilantik sebagai Sekretaris LPMPP Unram. Acara pelantikan tersebut dirangkaikan dengan pembacaan Surat Keputusan Rektor Unram, pengambilan sumpah jabatan, dan penandatanganan berita acara pengambilan sumpah jabatan. Rektor Unram, Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D. dalam sambutannya […]
Mataram, Universitas Mataram – Rektor Universitas Mataram (Unram) Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D melantik Wakil Direktur Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Pascasarjana Universitas Mataram periode antar waktu tahun 2019-2023 di ruang sidang senat, Senin (23/05). Prof. Dr. Ir. A. Farid Hemon, M.Sc terpilih sebagai Wakil Direktur Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Pascasarjana Universitas Mataram periode antar waktu tahun 2019-2023 setelah melalui tahap seleksi sejak 20 April 2022 lalu. Pelantikan Guru Besar Fakultas Pertanian itu, dihadiri oleh Wakil Rektor di Lingkungan Unram, Direktur Pascasarjana, Wakil Direktur Pascasarjana, Dekan dan Wakil Dekan Fakultas di Lingkungan Unram, Kepala Biro Umum dan Keuangan (BUK), Kepala […]
Mataram, Universitas Mataram – Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D resmi dilantik sebagai Rektor Universitas Mataram (Unram) Periode Tahun 2022-2026. Pelantikan dilakukan oleh Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, Ir. Suharti, M.A., Ph.D. di Jakarta, Selasa (8/3) pagi. Prof. Bambang dilantik berdasarkan Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 11686/MPK.A/KP.07.00.2022 tentang Pengangkatan Rektor Universitas Mataram Periode Tahun 2022-2026. Guru Besar Fakultas Pertanian itu, dilantik bersama Rektor Universitas Syiah Kuala dan Pejabat Administrator pada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah I. Dalam sambutannya Sekjen Kemdikbud Ristek mengingatkan bahwa perubahan-perubahan yang terjadi bergitu cepat termasuk yang mempengaruhi pembangunan bidang pendidikan, […]