Perlindungan Konsumen
Mataram, Universitas Mataram – Fakultas Hukum Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FHISIP) Universitas Mataram (Unram) bekerja sama dengan Ombudsman Republik Indonesia dan Badan Perlindungan Konsumen Nasional (BPKN) Republik Indonesia, menyelenggarakan Sosialisasi Edukasi Perlindungan Konsumen dengan tema “Konsumen Berdaya, Indonesia Emas Sektor Pariwisata Ekonomi Kreatif”. Sosialisasi ini dilaksanakan pada hari Selasa (28/5) di Ruang Sidang Utama FHISIP dan dihadiri oleh sejumlah mahasiswa. Dalam sambutannya, Wakil Rektor Bidang Perencanaan, Kerja Sama dan Sistem Informasi, Prof. Akmaluddin, S.T., M.Sc.(Eng.), Ph.D menjelaskan tema yang diangkat pada acara tersebut yakni target Indonesia Emas 2025 mendatang harus menguasai tenaga-tenaga muda yang terus paham ekonomi digital terlebih di dalam […]