Polda NTB

  • 11 Januari 2024

    Mataram, Universitas Mataram – Universitas Mataram (Unram) bersama Kepolisian Negara Republik Indonesia Daerah Nusa Tenggara Barat (Polda NTB) menggelar kuliah umum terkait peningkatan kondusifitas pesta demokrasi bertajuk Peran Kampus dalam Menjaga Kondusifitas Pesta Demokrasi. Kuliah umum tersebut menghadirkan Kapolda NTB Irjen. Pol. Drs. Raden Umar Faroq, S.H., M.Hum yang dirangkaikan dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (Mou) antara Universitas Mataram dengan Polda NTB bertempat di Ruang Sidang Senat, Rektorat Unram pada Selasa (9/1). Rektor Unram Prof. Ir. Bambang Hari Kusumo, M.Agr.St., Ph.D. dalam sambutannya menyampaikan ini merupakan kehormatan yang luar biasa dan akan menjadi sejarah penandatanganan MoU pertama bagi Unram dan Polda […]